Hari ini toko roti lapis sedang sibuk sekali, dan para pelangganmu sungguh lapar. Mereka tak akan mau menunggu lama selagi perut mereka keroncongan. Bisakah kamu membuatkan beberapa roti lapis lezat untuk mereka sebelum mereka hilang kesabaran, di game manajemen waktu yang keren ini?